Silakan Untuk Dishare!

Kehidupan Biaya hidup di Australia menjadi sesuatu yang menarik dikupas, tapi lebih menarik lagi jika membahas mengenai seperti apa kehidupan para pelajar di Australia dan Indonesia itu sendiri. Pasalnya, ada banyak hal menarik yang akan bisa dapat kamu temukan didalamnya. Sebagaimana diketahui, Australia merupakan salah satu tujuan destinasi yang paling menarik dan istimewa untuk dikunjungi. Oleh karena itu, sangatlah penting bagi kamu untuk mengetahui gambaran dari bagaimana para mahasiswa yang kuliah di Australia sana. Tidak hanya sebatas dilihat dari sisi biaya hidup di Australia, tapi juga bagaimana mereka mampu mengembangkan dirinya dengan baik.

 

1. Berlomba-Lomba Bekerja Paruh Waktu

Kehidupan Pelajar Di Australia Dan Indonesia

brightannica.co.id

Yang jelas kehidupan di luar negeri memang memberikan pengalaman yang berharga dan mungkin hanya terjadi sekali dalam seumur hidup. Oleh karena itu penting sekali untuk mengetahui bahwa di sana juga membuka kesempatan yang luar biasa untuk bekerja paruh waktu. Bagi kamu yang menyadari bahwa waktu itu berharga dan juga biaya hidup di Australia, pastinya akan terbesit di benark untuk mencari part time job ketika berada di sana.

 

2. Liburan Low Budget

Kehidupan Pelajar Di Australia Dan Indonesia

brightannica.co.id

Tentu memikirkan rutinitas kuliah yang padat, serta biaya hidup di Australia hanya akan membuat pikiran semakin terbebani. Karena itu tidak ada salahnya untuk sekali-kali memikirkan liburan. Hal ini tentu bukan sesuatu yang mustahil dilakukan mengingat ada banyak cara dan penerapan yang bisa dilakukan guna menerapkan hal tersebut. Ada banyak sekali pilihan liburan yang bisa digunakan dan dipilih didalamnya. Jadi tidak ada yang perlu dipusingkan lagi.

 

3. Pengelolaan Biaya Hidup Sehari-Hari

Kehidupan Pelajar Di Australia Dan Indonesia

brightannica.co.id

Biaya hidup di Australia tentu menjadi fokus utama yang tak boleh dilupakan. Memang ada banyak persiapan dan juga konsekuensi yang harus siap dihadapi ketika memilih untuk tinggal di negara yang jauh. Dari sini anda bisa mencoba memilih menggunakan kartu transportasi yang memudahkan dirimu untuk pergi ke kampus atau ke tempat-tempat lainnya dengan biaya yang terjangkau. Ditambah lagi, kamu juga bisa memasak sendiri atau membuat bekal sendiri dari rumah jika ingin makan supaya lebih hemat lagi soal biaya.

 

4. Mempertimbangkan Beasiswa Untuk Akomodasi Kuliah

Kehidupan Pelajar Di Australia Dan Indonesia

brightannica.co.id

Biaya hidup di Australia memang terbilang tidak murah, tapi jika kamu masuk lewat jalur beasiswa, tentu saja ini akan mampu memberikan sebuah manfaat yang signifikan. Dimana salah satu manfaat yang signifikan tersebut adalah hemat biaya akomodasi selama kuliah. Kamu setidaknya tetap mengeluarkan uang, tapi tidak sebanyak biaya yang normalnya memang harus kamu keluarkan.

 

5. Teman Baru Yang Ramah Dan Menyenangkan

Kehidupan Pelajar Di Australia Dan Indonesia

brightannica.co.id

Kamu juga tidak perlu khawatir untuk mencari teman di negara ini. Pasalnya, ada banyak sekali teman baru yang ramah dan menyenangkan yang bisa diajak untuk bersenang-senang. Dalam hal ini memang ada banyak cara dan penerapan yang bisa kamu lakukan didalamnya. Inilah yang akan bisa membuat kamu merasakan sendiri bagaimana manfaat yang bisa anda dapatkan didalamnya.

Baca Juga: Kuliah Di Australia Vs. Kuliah Di Indonesia

Silakan Untuk Dishare!

Di Masa COVID-19 ini, kami ikut ambil bagian dalam mengurangi resiko penyebaran virus dengan menghentikan semua kegiatan pertemuan tatap muka, namun kami masih operasional dan dapat dihubungi melalui semua media komunikasi virtual kami seperti whatsapp, email, facebook dan instagram.